BIOGRAFI KYAI ADJMAIN THOYIB

RM. K. Adjma’in Thoyib pada tahun 1925 M Beliau yang sebelumnya telah menimba ilmu di pelbagai Pesantren di Jawa : di Jati Arum Ngawi, Sanggan Sepanjang, Buntet Cirebon dan terakhir di Pondok Pesantren Kyai Kholil Bangkalan. Dalam masa penjajahan Belanda dan Jepang beliau berjuang untuk tetap menyiarkan Islam di Masyarakat.

Dalam perkembangannya yang berawal dari pendirian sebuah masjid di Dusun Kandangan Desa Kedondong yang diberi nama Masjid Thoriqul Huda kemudian berkembang menjadi sebuah tempat pendidikan yaitu madrasah diniyah yang akhirnya menjadi sebuah Pondok Pesantren… Read more


ARTIKEL

2020 Copyright Reserved Thoriqul Huda Creative Team